Laila Fitria
4.0
(21 Rating)
Korean Corndog adalah jajanan Korea yang pernah viral di Indonesia. Banyak banget resep yang bermunculan di sosmed dan itupun berbeda beda. Ada yang h
Langkah 1
Masukkan semua bahan ke dalam mangkok.
Langkah 2
Tambahkan air sedikit demi sedikit sampai membentuk adonan kental. Jika kekentalan sudah pas hentikan pemberian air. Kekentalan adonan seperti pada gambar. Diamkan adonan minimal 30 menit.
Langkah 3
Pindahkan kedalam gelas, tusuk sosis dengan tusukan sate. Celupkan sosis kedalam adonan.
Langkah 4
Setelah dari adonan, balur dengan tepung roti.
Langkah 5
Goreng menggunakan api sedang hingga matang berwarna kecoklatan. Setelah matang, angkat dan tiriskan. Sajikan dengan topping sesuai selera.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Diskusi ()
Lihat Semua