Aisah
5.0
(3 Rating)
Menu favorite nya suami dan anak-anak 😘
200 gr kwetiau basah
Wajan
Langkah 1
Bilas kwetiau hingga bersih,tiriskan.
Langkah 2
Siapkan bahan-bahan lain nya. Daging ayam potong dadu,telur kocok dan untuk sayuran cuci bersih dan iris kubis dan sawi hijau. Sisihkan
Langkah 3
Panaskan wajan,tambahkan minyak lalu tumis bawang putih dan bawang merah hingga harum.
Langkah 4
Masukan potongan daging ayam,masak hingga daging ayam berubah warna dan matang.
Langkah 5
Kemudian masukan telur yang sudah di kocok,aduk cepat dan tambahkan sedikit air. Masak dengan api kecil
Langkah 6
Masukan semua sayuran tauge,kubis dan sawi. Aduk sebentar lalu masukan kwetiau,bumbui dengan garam,kaldu bubuk,gula,kecap asin,kecap manis dan minyak wijen.
Langkah 7
Aduk hingga bumbu tercampur rata,koreksi rasanya. Sajikan
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua