Kue Lumpur Kentang

Resep Kue Lumpur Kentang

Naila Rizqa

Naila Rizqa

5.0

(1 Rating)

Resep andalan.

Bahan Utama

500 gr Kentang

300 gr Tepung Terigu

240 gr Gula Pasir

120 gr Margarin, cairkan

2 butir Telur

500 ml Santan

1/4 sdt Garam

1/4 sdt Vanili

Kismis secukupnya

Pewarna kuning muda secukupnya

Cara Membuat

Kukus kentang sampai matang, lalu haluskan.

Langkah 1

Kukus kentang sampai matang, lalu haluskan.

Masukkan gula, garam, vanili, tepung terigu.

Langkah 2

Masukkan gula, garam, vanili, tepung terigu.

Masukkan juga telur dan santan sedikit demi sedikit sambil terus diaduk hingga rata.

Langkah 3

Masukkan juga telur dan santan sedikit demi sedikit sambil terus diaduk hingga rata.

Masukkan margarin cair, aduk rata.

Langkah 4

Masukkan margarin cair, aduk rata.

Panaskan cetakan, tuang adonan. 
Tutup cetakan, tunggu hingga setengah matang. 
Beri kismis dan tutup lagi lalu tunggu hingga matang.
Angkat dan sajikan.

Langkah 5

Panaskan cetakan, tuang adonan. Tutup cetakan, tunggu hingga setengah matang. Beri kismis dan tutup lagi lalu tunggu hingga matang. Angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: