Vhita Hani
5.0
(1 Rating)
Recook resepnya mbk Aisah. Ikutan pake butter anchor tapi saya mix dengan royal krone. Enak banget dan harum butter. Bikin nastar ini kudu telaten apa
Spatula
Loyang
Oven
Spatula Kue
Langkah 1
Siapkan selai nanas, jika ingin beratnya sama bisa di timbang dulu dengan berat 3 gr dan di bulat-bulatkan.
Langkah 2
Kocok butter, margarin, kuning telur, dan gula halus sebentar saja.
Langkah 3
Masukkan campuran tepung terigu, susu, dan tepung maizena yang sudah diayak. Lalu aduk dengan spatula. Bungkus adonan dengan plastik wrap, lalu diamkan minimal selama 30 menit.
Langkah 4
Timbang kulit nastar sebanyak 7 gr. Pipihkan, lalu beri isian dan bulatkan. Kemudian tata di loyang.
Langkah 5
Panggang dengan suhu 150°C selama 15 menit. Keluarkan dari oven, olesi dengan bahan olesan, lalu panggang lagi hingga matang.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Belum ada diskusi
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!