Elys Diana
5.0
(1 Rating)
Lama gak beli penyetan, gak ada salahnya bikin sendiri di rumah.
1/4 kg ikan lele
2 siung bawang putih
1/2 sdm ketumbar bubuk
1 sdm garam
1 ruas kunyit
Secukupnya air
6 siung bawang merah
1 siung bawang putih
1 butir kemiri
1 buah tomat besar
1/2 sdt terasi
Secukupnya garam
Advertisement
Langkah 1
Haluskan bumbu marinasi dan beri air secukupnya.
Langkah 2
Rendam ikan lele yang sudah dibersihkan ke dalam bumbu marinasi, diamkan minimal selama 10 menit agar meresap.
Langkah 3
Goreng ikan lele pada minyak panas hingga matang, angkat dan tiriskan.
Langkah 4
Goreng bahan sambal hingga layu.
Langkah 5
Haluskan sambal, lalu taruh ikan lele di atasnya dan penyetkan, siap disajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua