Susu Telur Madu Jahe

Resep Susu Telur Madu Jahe

Vhita Hani

Vhita Hani

5.0

(1 Rating)

Minuman hangat khas Malang ini berkhasiat untuk menambah stamina. Untuk madu, sebaiknya dicampur ketika minuman sudah hangat, supaya nutrisi yang adLihat Selengkapnya

Bahan Utama

400 ml susu segar

200 ml air

2 ruas jahe, geprek

2 butir kuning telur ayam kampung

Madu secukupnya

Alat & Perlengkapan

Kompor

Cara Membuat

Rebus jahe geprek dengan 200 ml air sampai air menyusut setengahnya.

Langkah 1

Rebus jahe geprek dengan 200 ml air sampai air menyusut setengahnya.

Tuang susu segar, lalu rebus lagi. 
Ketika sudah mulai mendidih segera matikan kompor.

Langkah 2

Tuang susu segar, lalu rebus lagi. Ketika sudah mulai mendidih segera matikan kompor.

Masukkan kuning telur ke dalam gelas, lalu kocok lepas.

Langkah 3

Masukkan kuning telur ke dalam gelas, lalu kocok lepas.

Tuang susu jahe panas sambil diaduk.

Langkah 4

Tuang susu jahe panas sambil diaduk.

Tuang ke dalam gelas. 
Ketika sudah hangat dan suhu di bawah 60°C, beri madu sesuai selera, aduk rata.
Sajikan.

Langkah 5

Tuang ke dalam gelas. Ketika sudah hangat dan suhu di bawah 60°C, beri madu sesuai selera, aduk rata. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: