Ampal Jagung

Resep Ampal Jagung

Atik Rusmiyati

Atik Rusmiyati

4.0

(1 Rating)

Ampal jagung simpel

Bahan Utama

3 bonggol jagung

150 gr tepung terigu

1 butir telur

5 siung bawang merah

3 buah bawang putih

1 sdt kaldu bubuk

1/2 sdt garam

1 sdm gula pasir

1/4 sdt lada bubuk

Alat & Perlengkapan

Blender

Cara Membuat

Cuci bersih jagung, lalu disasap.

Langkah 1

Cuci bersih jagung, lalu disasap.

Blender jagung beserta bawang merah dan bawang putih.

Langkah 2

Blender jagung beserta bawang merah dan bawang putih.

Tambahkan telur lalu aduk hingga rata.

Langkah 3

Tambahkan telur lalu aduk hingga rata.

Tambahkan tepung terigu, kaldu bubuk, gula, garam dan lada bubuk, aduk hingga tercampur rata.

Langkah 4

Tambahkan tepung terigu, kaldu bubuk, gula, garam dan lada bubuk, aduk hingga tercampur rata.

Goreng ampal jagung hingga kuning kecoklatan.

Langkah 5

Goreng ampal jagung hingga kuning kecoklatan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: