Beef Teriyaki #JagoMasakMinggu4Periode2

Resep Beef Teriyaki #JagoMasakMinggu4Periode2

Nulli

Nulli

4.0

(5 Rating)

Olahan daging sapi khas negara Jepang, dengan rasa manis gurih.

Bahan Utama

500 gr daging sapi

1 siung bawang bombay

Bumbu:

1 sdt garam

1 sdt merica bubuk

2 sdm minyak wijen

2 sdm kecap manis

4 sdm saos teriyaki

3 siung bawang putih

2 ruas jari jahe

Cara Membuat

Iris daging sapi tipis-tipis.

Langkah 1

Iris daging sapi tipis-tipis.

Parut bawang putih dan jahe, lalu tambahkan kecap manis, saos teriyaki, minyak wijen, merica bubuk dan garam, aduk rata.

Langkah 2

Parut bawang putih dan jahe, lalu tambahkan kecap manis, saos teriyaki, minyak wijen, merica bubuk dan garam, aduk rata.

Setelah itu, masukkan daging sapi ke dalam bumbu, diamkan selama kurang lebih 30 menit.

Langkah 3

Setelah itu, masukkan daging sapi ke dalam bumbu, diamkan selama kurang lebih 30 menit.

Tumis bawang bombai sampai harum.

Langkah 4

Tumis bawang bombai sampai harum.

Lalu masukkan daging sapi yang telah dimarinasi, tambahkan sedikit air, lalu masak sampai matang.

Langkah 5

Lalu masukkan daging sapi yang telah dimarinasi, tambahkan sedikit air, lalu masak sampai matang.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: