Cheesy Garlic Bread

Resep Cheesy Garlic Bread

Wid's Kitchen

Wid's Kitchen

5.0

(1 Rating)

Garlic bread kesukaan anak-anak di rumah. Walaupun simpel dimakan hanya dengan tambahan keju lembaran, sudah lezat untuk cemilan week end keluarga...

Bahan Utama

1 buah roti perancis/ rustic bread

1 siung bawang putih cincang, atau sesuai selera

50 gr mentega salted, suhu ruang

½ sdt oregano kering

Bahan toping

Parsley kering secukupnya

Keju parmesan bubuk secukupnya

Keju cheddar sliced secukupnya

Alat & Perlengkapan

Oven

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan roti perancis atau jenis rustic bread lainnya.

Langkah 1

Siapkan roti perancis atau jenis rustic bread lainnya.

Campurkan mentega salted dengan bawang putih, dan oregano kering. Aduk rata.

Langkah 2

Campurkan mentega salted dengan bawang putih, dan oregano kering. Aduk rata.

Belah roti setebal 1 cm atau sesuai selera.

Langkah 3

Belah roti setebal 1 cm atau sesuai selera.

Oles roti dengan campuran mentega. Dan tambahkan topping keju parmesan dan parsley kering.

Langkah 4

Oles roti dengan campuran mentega. Dan tambahkan topping keju parmesan dan parsley kering.

Oven pada suhu 180 C selama 15 menit hingga kuning keemasan. Cheesy Garlic Bread siap disajikan dengan cheddar sliced atau cream soup hangat.

Langkah 5

Oven pada suhu 180 C selama 15 menit hingga kuning keemasan. Cheesy Garlic Bread siap disajikan dengan cheddar sliced atau cream soup hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait