Cimol Moza

Resep Cimol Moza

Diana Nurjanah

Diana Nurjanah

5.0

(1 Rating)

Enak dan mudah bikinnya.

Bahan Utama

100 gram Tepung Tapioka

45 gram Tepung Terigu

150 ml Air Panas

ΒΌ sdt Garam

ΒΌ sdt Kaldu Bubuk

Minyak goreng secukupnya

Isian

Keju Mozarella secukupnya, potong dadu

Advertisement

Cara Membuat

Masukkan tepung terigu, tepung tapioka, garam dan kaldu bubuk. Aduk.

Langkah 1

Masukkan tepung terigu, tepung tapioka, garam dan kaldu bubuk. Aduk.

Kemudian tuang air panas, uleni sampai adonan bisa dibentuk.

Langkah 2

Kemudian tuang air panas, uleni sampai adonan bisa dibentuk.

Ambil sedikit adonan, lalu pipihkan adonan, kemudian masukkan keju, bulatkan kembali.

Langkah 3

Ambil sedikit adonan, lalu pipihkan adonan, kemudian masukkan keju, bulatkan kembali.

Masukkan adonan ke dalam minyak yang belum dipanaskan, kemudian nyalakan dengan api kecil sampai agak mengembang, lalu naikkan api dengan panas sedang. Goreng sampai matang dan mengembang.

Langkah 4

Masukkan adonan ke dalam minyak yang belum dipanaskan, kemudian nyalakan dengan api kecil sampai agak mengembang, lalu naikkan api dengan panas sedang. Goreng sampai matang dan mengembang.

Angkat dan tiriskan.

Langkah 5

Angkat dan tiriskan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait