Gulai Sayur khas Bukittinggi #JelajahBarat

Resep Gulai Sayur khas Bukittinggi #JelajahBarat

Arunika

Arunika

5.0

(2 Rating)

Hmmm...ini menu sayuran yang tidak boleh dilewatkan kalau beli lauk di RM Padang ya 😁 Menu gulai sayur yang asli Bukittinggi isiannya komplit: lobak Lihat Selengkapnya

Bahan Utama

150 gr kacang panjang, potong-potong

300 gr kubis

65 ml santan kemasan

750 ml air

3 sdm minyak goreng untuk menumis

Bumbu Halus :

8 siung bawang merah

3 siung bawang putih

8 buah cabe merah besar

1 ruas jahe

1 ruas kunyit

Bumbu Pelengkap :

1 ruas lengkuas

1 lembar daun salam

1 lembar daun kunyit

3 lembar daun jeruk

1 batang serai, geprek bagian putihnya

Bumbu Lainnya

1 sdt kaldu jamur

1 sdt garam, bisa disesuaikan selera

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan seluruh bahan.

Langkah 1

Siapkan seluruh bahan.

Tumis bumbu halus hingga harum, masukkan bumbu pelengkap dan beri sedikit air. Masak hingga matang dan harum.

Langkah 2

Tumis bumbu halus hingga harum, masukkan bumbu pelengkap dan beri sedikit air. Masak hingga matang dan harum.

Masukkan irisan kacang panjang. Rebus hingga setengah matang.

Langkah 3

Masukkan irisan kacang panjang. Rebus hingga setengah matang.

Tambahkan bumbu lainnya dan santan, aduk rata. Masukkan kubis, aduk rata lalu koreksi rasa.

Langkah 4

Tambahkan bumbu lainnya dan santan, aduk rata. Masukkan kubis, aduk rata lalu koreksi rasa.

Masak hingga semua matang sempurna. Sajikan.

Langkah 5

Masak hingga semua matang sempurna. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait