Ongol-ongol Labu Kuning

Resep Ongol-ongol Labu Kuning

Diana Nurjanah

Diana Nurjanah

5.0

(1 Rating)

membuat cemilan dari olahan labu kuning, salah satunya ongol-ongol labu kuning ini enak juga, bikinnya juga gampang,, selamat mencoba..

Bahan Utama

250 gr labu kuning

200 gr tepung kanji

150 ml santan kekentalan sedang

250 ml air kelapa

7 gr agar-agar putih

125 gr gula pasir

¼ sdt vanili

½ sdt garam

Balutan (Kukus) :

¼ butir kelapa parut

¼ sdt garam

Alat & Perlengkapan

Kukusan

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Potong dadu labu kuning, lalu kukus sampai empuk.

Langkah 1

Potong dadu labu kuning, lalu kukus sampai empuk.

Haluskan labu kuning sampai rata.

Langkah 2

Haluskan labu kuning sampai rata.

Masukkan tepung kanji, garam, gula pasir, vanili, dan agar-agar.

Langkah 3

Masukkan tepung kanji, garam, gula pasir, vanili, dan agar-agar.

Setelah tercampur rata, tuang santan dan air kelapa sedikit demi sedikit.

Langkah 4

Setelah tercampur rata, tuang santan dan air kelapa sedikit demi sedikit.

Aduk sampai tercampur rata, lalu saring.

Langkah 5

Aduk sampai tercampur rata, lalu saring.

Panaskan panci kukusan. Olesi tipis cetakan dengan minyak sayur, tuang adonan ke dalam cetakan, kukus selama 30 menit.

Langkah 6

Panaskan panci kukusan. Olesi tipis cetakan dengan minyak sayur, tuang adonan ke dalam cetakan, kukus selama 30 menit.

Keluarkan dari kukusan, lalu dinginkan, potong-potong sesuai selera.

Langkah 7

Keluarkan dari kukusan, lalu dinginkan, potong-potong sesuai selera.

Kukus kelapa parut selama 10 menit.

Langkah 8

Kukus kelapa parut selama 10 menit.

Taburi ongol-ongol dengan kelapa parut, kemudian sajikan.

Langkah 9

Taburi ongol-ongol dengan kelapa parut, kemudian sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait