Poka Plus Mochi

Resep Poka Plus Mochi

Laila Dawud

Laila Dawud

5.0

(1 Rating)

Perpaduan rasa hangat, nyegerin dan manis kenyal Mochi. Dijamin nagih 🤤🤤. Manfaat Poka banyak sekali salah satunya membantu imunitas tubuh kita agarLihat Selengkapnya

Bahan Utama

50 gr jahe

2 batang serai

5 biji kapulaga

3 lembar daun pandan

2 cm keningar

2 sendok sayur gula palm

300 ml air

Pelengkap

1-2 buah Mochi boleh lebih sesuaikan banyaknya kuah Poka'

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan bahan Poka. Rebus air hingga mendidih.

Langkah 1

Siapkan bahan Poka. Rebus air hingga mendidih.

Masukkan jahe yang sudah dimemarkan ke dalam air mendidih.

Langkah 2

Masukkan jahe yang sudah dimemarkan ke dalam air mendidih.

Masukkan serai yang sudah digeprek bagian putihnya dan diikat simpul.

Langkah 3

Masukkan serai yang sudah digeprek bagian putihnya dan diikat simpul.

Masukkan kapulaga yang sudah digeprek.

Langkah 4

Masukkan kapulaga yang sudah digeprek.

Tambahkan keningar, aduk rata masukkan pandan.

Langkah 5

Tambahkan keningar, aduk rata masukkan pandan.

Tambahkan gula palm.

Langkah 6

Tambahkan gula palm.

Aduk rata Poka matikan api kemudian saring Poka'.

Langkah 7

Aduk rata Poka matikan api kemudian saring Poka'.

Tambahkan Mochi di atas Poka'. Aduk pelan Poka' berisi mochi dan siap dinikmati. Rasakan sensasi kenyal hangat menjadi satu. Yummy

Langkah 8

Tambahkan Mochi di atas Poka'. Aduk pelan Poka' berisi mochi dan siap dinikmati. Rasakan sensasi kenyal hangat menjadi satu. Yummy

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait