Sate Kambing Praktis Empuk

Resep Sate Kambing Praktis Empuk

Kiena

Kiena

5.0

(3 Rating)

Cocok banget nih yang mau nyate cepet empuk juga ga pakai ribet.

Bahan Utama

500 gr daging kambing

1 sdm tepung kanji

Bumbu Halus :

5 siung bawang putih

⅛ sdt lada bubuk

½ sdt ketumbar

1 ruas jahe

1 sdm gula jawa

½ sdt garam

¼ sdt jinten

Bahan Sambal Kecap :

3 siung bawang merah

5 buah cabe rawit

5-7 sdm kecap manis

⅛ sdt garam

½ buah tomat

1 sdt perasan jeruk nipisn

Cara Membuat

Potong daging sesuai selera lalu baluri dengan tepung kanji. Istirahatkan selama 15 menit.

Langkah 1

Potong daging sesuai selera lalu baluri dengan tepung kanji. Istirahatkan selama 15 menit.

Setelah 5 menit bilas lalu ambil ⅓ bumbu halus. Aduk rata marinasi selama 30 menit -1 jam.

Langkah 2

Setelah 5 menit bilas lalu ambil ⅓ bumbu halus. Aduk rata marinasi selama 30 menit -1 jam.

Susun daging di tusuk sate. Bahan olesan: lalu campur sisa bumbu halus dengan 3 sdm kecap manis dan 2 sdm minyak goreng. Aduk rata tusukan sate pada bahan olesan.

Langkah 3

Susun daging di tusuk sate. Bahan olesan: lalu campur sisa bumbu halus dengan 3 sdm kecap manis dan 2 sdm minyak goreng. Aduk rata tusukan sate pada bahan olesan.

Panggang atau bakar sampai matang.

Langkah 4

Panggang atau bakar sampai matang.

Campur bahan sambal kecap lalu aduk rata dan koreksi rasa.

Langkah 5

Campur bahan sambal kecap lalu aduk rata dan koreksi rasa.

Sate siap disajikan.

Langkah 6

Sate siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: