Wid's Kitchen
5.0
(2 Rating)
Sate khas Padang ini nikmat disantap hangat dengan ketupat atau lontong dan saus kentalnya yang gurih sangat khas dan enak.
Panci presto
Baskom
Pisau
Tusuk sate
Air fryer
Advertisement
Langkah 1
Bersihkan lidah lalu rebus/presto lidah sapi bersama garam, serai, dan daun jeruk purut hingga setengah empuk.
Langkah 2
Kemudian tambahkan bumbu halus, rebus kembali hingga empuk. Tiriskan lidah sapi, kemudian potong dadu sesuai selera. Masukkan kembali daging ke dalam air rebusan bumbu. Masak hingga bumbu meresap selama 30 menit.
Langkah 3
Tiriskan daging dan tusuk dengan tusuk sate.
Langkah 4
Susun sate dalam airfryer dan bakar hingga harum dan kecoklatan.
Langkah 5
Sisa rebusan bumbu ditambahkan dengan tepung beras yang dicairkan dengan sedikit air, masak hingga kental. Sajikan sate dengan ketupat/lontong dan saus sate.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua