Ikan Belanak Bumbu Kuning

Resep Ikan Belanak Bumbu Kuning

dhewy rahayu

dhewy rahayu

5.0

(1 Rating)

Ikan goreng yang dimasak dengan bumbu kuning. Selain ikan belanak, ikan gurami, ikan kakap juga bisa jadi alternatif pilihan ikan lain.

Bahan Utama

5 ikan belanak (goreng matang, sisihkan)

5 bawang merah (potong jadi 2 bagian)

2 batang sere

4 daun jeruk

2 daun salam

3 cabe rawit (sesuai selera)

1/2 sdt cuka

1,5 gula pasir

Secukupnya air

Secukupnya minyak untuk menumis

Bumbu Halus:

5 bawang putih

8 butir kemiri

1/4 sdt lada bubuk

1 sdt garam

1 sdt kaldu bubuk

Cara Membuat

Siapkan bahan bumbu halus, lalu haluskan.

Langkah 1

Siapkan bahan bumbu halus, lalu haluskan.

Siapkan bahan-bahan yang lainnya juga.

Langkah 2

Siapkan bahan-bahan yang lainnya juga.

Tumis bumbu halus sampai harum. Masukkan potongan bawang merah,sere, daun jeruk, daun salam. Tumis hingga matang.

Langkah 3

Tumis bumbu halus sampai harum. Masukkan potongan bawang merah,sere, daun jeruk, daun salam. Tumis hingga matang.

Tuang air, lalu masukkan cuka dan gula pasir. Test rasa.

Langkah 4

Tuang air, lalu masukkan cuka dan gula pasir. Test rasa.

Masukkan ikan goreng, bolak balik sekali saja, diamkan sampai air agak surut/ sampai bumbu meresap ke dalam ikan.

Langkah 5

Masukkan ikan goreng, bolak balik sekali saja, diamkan sampai air agak surut/ sampai bumbu meresap ke dalam ikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: