Lina Dwi S
5.0
(3 Rating)
Pengen kelapa muda tapi malas keluar rumah karena cuaca panas sekali. Liat stok makanan ada jelly kepala muda nah cus deh bikin kelapa muda KW recook
Kompor
Langkah 1
Campur semua bahan kecuali air.
Langkah 2
Beri air sedikit demi sedikit, sambil terus diaduk hingga tidak ada yang menggumpal.
Langkah 3
Cicipi rasanya ya, jika kurang manis bisa tambahkan gula lagi. Hidupkan kompor, masak hingga mendidih dengan terus diaduk.
Langkah 4
Tunggu uap panasnya hilang, tuang di wadah untuk bisa di cetak nantinya ya. Tunggu hingga mengeras.
Langkah 5
Setelah mengeras, ambil kerokan kelapa. Kerok jelly kelapa.
Langkah 6
Letakkan di wadah, siap digunakan untuk apa saja nih pengganti kelapa.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Belum ada diskusi
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!