Kue Bandros

Resep Kue Bandros

Ratna Puspita

Ratna Puspita

4.0

(6 Rating)

1 adonan ini jadi 20-22 pcs.

Bahan Utama

750 ml santan

250 gr tepung beras

200-250 gr kelapa parut muda

2 sdm tepung terigu

1 sdt garam

Advertisement

Cara Membuat

Campurkan tepung beras, tepung terigu, kelapa parut dan garam, aduk rata.

Langkah 1

Campurkan tepung beras, tepung terigu, kelapa parut dan garam, aduk rata.

Masukkan santan sedikit demi sedikit.

Langkah 2

Masukkan santan sedikit demi sedikit.

Aduk hingga tercampur rata (konsistensi cair).

Langkah 3

Aduk hingga tercampur rata (konsistensi cair).

Oles cetakan menggunakan margarin atau minyak, lalu panaskan.

Langkah 4

Oles cetakan menggunakan margarin atau minyak, lalu panaskan.

Tuang adonan ke dalam cetakan (jangan terlalu penuh) yang sudah benar-benar panas.

Langkah 5

Tuang adonan ke dalam cetakan (jangan terlalu penuh) yang sudah benar-benar panas.

Panggang adonan hingga matang kecoklatan menggunakan api sedang cenderung kecil selama 10-15 menit.

Langkah 6

Panggang adonan hingga matang kecoklatan menggunakan api sedang cenderung kecil selama 10-15 menit.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait