Kue Sagu Coklat Keju Tanpa Oven

Resep Kue Sagu Coklat Keju Tanpa Oven

Cheyl_via

Cheyl_via

5.0

(1 Rating)

Buat kue sagu coklat keju yuks bikinnya mudah dan gampang.

Bahan Utama

100 gram tepung tapioka

50 gram gula halus

1 butir kuning telur

50 gram mentega

1 sachet susu kental manis coklat

Pasta coklat secukupnya

Keju parut secukupnya

Alat & Perlengkapan

Wajan

Cara Membuat

Aduk rata kuning telur, gula halus dan mentega.

Langkah 1

Aduk rata kuning telur, gula halus dan mentega.

Masukkan tepung tapioka, aduk rata.

Langkah 2

Masukkan tepung tapioka, aduk rata.

Masukkan susu kental manis coklat dan pasta coklat.

Langkah 3

Masukkan susu kental manis coklat dan pasta coklat.

Olesi koyang dengan mentega. Cetak bulat-bulat laku pipihkan, hias pinggiran dengan tusuk sate dan beri serutan keju ditengahnya.

Langkah 4

Olesi koyang dengan mentega. Cetak bulat-bulat laku pipihkan, hias pinggiran dengan tusuk sate dan beri serutan keju ditengahnya.

Panggang di atas wajan -/+ 30 menit.

Langkah 5

Panggang di atas wajan -/+ 30 menit.

Siap disajikan.

Langkah 6

Siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: