Kukis Kacang

Resep Kukis Kacang

Siti Zulfa

Siti Zulfa

5.0

(1 Rating)

Bikin kukis buat teman ngopi 👌.

Bahan Utama

200 gr margarin

110 gr gula palem

2 buah kuning telur

250 gr tepung terigu protein sedang

2 sdm tepung maizena

1/2 sdt baking powder

1/2 sdt vanili bubuk

200 gr kacang tanah, sangrai pecahan (kacang utuh juga boleh).

Alat & Perlengkapan

Loyang

Oven

Cara Membuat

Sangrai kacang tanah sampai kuning kecoklatan, kemudian dinginkan.

Langkah 1

Sangrai kacang tanah sampai kuning kecoklatan, kemudian dinginkan.

Campur gula palem dan margarin. Aduk sampai tercampur rata dengan whisk. Gula tidak perlu sampai hancur.

Langkah 2

Campur gula palem dan margarin. Aduk sampai tercampur rata dengan whisk. Gula tidak perlu sampai hancur.

Tambahkan kuning telur, kemudian aduk rata.

Langkah 3

Tambahkan kuning telur, kemudian aduk rata.

Tambahkan tepung terigu, tepung maizena, baking powder, dan vanili sedikit demi sedikit sambil diaduk hingga tercampur rata.

Langkah 4

Tambahkan tepung terigu, tepung maizena, baking powder, dan vanili sedikit demi sedikit sambil diaduk hingga tercampur rata.

Masukkan kacang tanah dan aduk rata.

Langkah 5

Masukkan kacang tanah dan aduk rata.

Bentuk adonan sesuai selera. Tata dalam loyang yang sudah di olesi margarin tipis-tipis.

Langkah 6

Bentuk adonan sesuai selera. Tata dalam loyang yang sudah di olesi margarin tipis-tipis.

Oven kurang lebih selama 30-35 menit pada api atas bawah, di suhu 170°C atau menyesuaikan oven yang dipunyai 👌.

Langkah 7

Oven kurang lebih selama 30-35 menit pada api atas bawah, di suhu 170°C atau menyesuaikan oven yang dipunyai 👌.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: