Roti Kolak Labu

Resep Roti Kolak Labu

Anugrah Lestari

Anugrah Lestari

5.0

(1 Rating)

Roti tawar siram kolak labu kuning dan kolang-kaling. Yummy.

Bahan Utama

250 gr labu kuning

150 gr kolang-kaling

600 ml air

80 gr gula aren

2 sdm gula pasir

1/4 sdt garam

1 lembar daun pandan

2 sdm krimer bubuk

Roti tawar secukupnya

Cara Membuat

Rebus kolang-kaling dan buang airnya.

Langkah 1

Rebus kolang-kaling dan buang airnya.

Kupas, potong-potong dan cuci labu kuning.

Langkah 2

Kupas, potong-potong dan cuci labu kuning.

Didihkan air bersama gula pasir, garam dan daun pandan.

Langkah 3

Didihkan air bersama gula pasir, garam dan daun pandan.

Masukkan labu kuning dan kolang-kaling. Masak sampai labu empuk.

Langkah 4

Masukkan labu kuning dan kolang-kaling. Masak sampai labu empuk.

Terakhir masukkan krimer bubuk atau bisa juga menggunakan santan bubuk. Aduk sampai mendidih dan matikan kompor.

Langkah 5

Terakhir masukkan krimer bubuk atau bisa juga menggunakan santan bubuk. Aduk sampai mendidih dan matikan kompor.

Potong-potong roti tawar dan siram dengan kolak labu.

Langkah 6

Potong-potong roti tawar dan siram dengan kolak labu.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: