Rosida Anisya
5.0
(8 Rating)
Resep enak dan mudah untuk dibuat ala anak kos
Langkah 1
Rebus wortel sekitar 2 menit kemudian parut menggunakan parutan keju
Langkah 2
Pecahkan telur, lalu tambahkan garam, merica, wortel, bawang merah, bawang putih dan daun bawang. aduk rata
Langkah 3
Panaskan minyak, goreng sebagian adonan lalu tunggu hingga matang dan gulung dengan hati-hati
Langkah 4
Tambahkan sebagian adonan, tunggu hingga matang kemudian gulung lagi (lakukan hingga adonan selesai).
Langkah 5
Potong telur yang telah matang menjadi beberapa bagian. Sajikan ^^
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Belum ada diskusi
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!