Tumis Daun Binahong Tahu Kuning

Resep Tumis Daun Binahong Tahu Kuning

Netty Suherlis

Netty Suherlis

5.0

(1 Rating)

Daun binahong merupakan salah satu daun yang banyak manfaatnya, terutama untuk luka agar cepat kering. Berhubung saya abis operasi, so stok daun binahLihat Selengkapnya

Bahan Utama

2 buah tahu kuning

1 genggam daun binahong

4 siung bawang merah

2 siung bawang putih

2 lbr daun jeruk

1 ruas lengkuas

1 buah cabai merah

2 buah cabe rawit

2 sdm kecap manis

Garam secukupnya

Gula pasir secukupnya

Kaldu jamur secukupnya

100 ml air

Minyak goreng

Cara Membuat

Cuci bersih tahu kuning kemudian potong kotak kecil. Cuci bersih juga daun binahong.

Langkah 1

Cuci bersih tahu kuning kemudian potong kotak kecil. Cuci bersih juga daun binahong.

Rajang semua bumbu dan geprek lengkuas.

Langkah 2

Rajang semua bumbu dan geprek lengkuas.

Goreng tahu setengah matang, sisihkan.

Langkah 3

Goreng tahu setengah matang, sisihkan.

Sisakan minyak sedikit, kemudian tumis bumbu yang sudah dirajang sampai harum.

Langkah 4

Sisakan minyak sedikit, kemudian tumis bumbu yang sudah dirajang sampai harum.

Masukkan tahu, aduk rata.

Langkah 5

Masukkan tahu, aduk rata.

Kemudian masukkan daun binahong, aduk rata. Beri air.

Langkah 6

Kemudian masukkan daun binahong, aduk rata. Beri air.

Tambahkan garam, gula, kaldu jamur, dan kecap. Aduk rata, biarkan bumbu meresap. Test rasa, siap disajikan.

Langkah 7

Tambahkan garam, gula, kaldu jamur, dan kecap. Aduk rata, biarkan bumbu meresap. Test rasa, siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: