Video Player is loading.
Current Time 0:00
Duration -:-
Loaded: 0%
Stream Type LIVE
Remaining Time 0:00
 
1x
    • Chapters
    • descriptions off, selected
    • subtitles off, selected

      Resep Es Kelapa Kurma Coffee Mate

      Yummy Official

      Yummy Official

      4.0

      (18 Rating)

      45 mnt

      0

      Porsi 1-2 orang

      Bahan

      100 gr daging kelapa muda

      200 ml air kelapa

      5 butir kurma buang biji

      1 sdm Nestlé COFFEE MATE

      1 scoop es batu

      10 ml simpel syrup kayu manis

      Topping

      Kelapa muda

      Alat & Perlengkapan

      Blender

      Gelas Saji

      Panci

      Panci Besar

      Panci Kecil

      Cara Membuat

      Siapkan panci, masukan air, gula dan kayu manis untuk membuat simple sirup. Aduk hingga mendidih lalu angkat.

      Langkah 1

      Siapkan panci, masukan air, gula dan kayu manis untuk membuat simple sirup. Aduk hingga mendidih lalu angkat.

      Siapkan blender, masukkan daging dan air kelapa serta kurma.

      Langkah 2

      Siapkan blender, masukkan daging dan air kelapa serta kurma.

      Masukkan Nestlé COFFEE MATE dan simple sirup yang telah dibuat dan blender seluruh bahan hingga halus

      Langkah 3

      Masukkan Nestlé COFFEE MATE dan simple sirup yang telah dibuat dan blender seluruh bahan hingga halus

      Siapkan gelas saji. Masukkan es batu dan tuang kelapa kurma yang sudah diblender.

      Langkah 4

      Siapkan gelas saji. Masukkan es batu dan tuang kelapa kurma yang sudah diblender.

      Beri topping kelapa muda kerok sesuai selera

      Langkah 5

      Beri topping kelapa muda kerok sesuai selera

      Tambahkan kurma tusuk di atasnya.

      Langkah 6

      Tambahkan kurma tusuk di atasnya.

      Es Kelapa Kurma COFFEE MATE siap disajikan.

      Langkah 7

      Es Kelapa Kurma COFFEE MATE siap disajikan.

      Yuk rating resep ini.

      Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

      Bagikan:

      Recook Terbaru

      Belum ada recook di resep ini

      Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

      Diskusi ()

      Lihat Semua

      Resep Bahan Terkait

      Resep Kategori Terkait