Pizza Roti Tawar

Resep Pizza Roti Tawar

Heny Rosita

Heny Rosita

5.0

(1 Rating)

Menu yang pasti anak-anak suka.

Bahan Utama

1 lembar roti tawar

1 buah sosis

2 sdm keju cheddar parut

1 sdm saus tomat

1 sdm mayonaise

1 sdm margarin

Alat & Perlengkapan

Parutan Keju

Cara Membuat

Potong-potong sosis, lalu tumis sosis sebentar dengan sedikit margarin.

Langkah 1

Potong-potong sosis, lalu tumis sosis sebentar dengan sedikit margarin.

Olesi roti dengan margarin.

Langkah 2

Olesi roti dengan margarin.

Tata sosis di atas roti.

Langkah 3

Tata sosis di atas roti.

Kemudian beri parutan keju.

Langkah 4

Kemudian beri parutan keju.

Tambahkan saus tomat dan mayonaise.

Langkah 5

Tambahkan saus tomat dan mayonaise.

Panggang di atas pan dengan api kecil sampai bagian bawah sedikit kecokelatan. Lalu angkat dan siap disajikan.

Langkah 6

Panggang di atas pan dengan api kecil sampai bagian bawah sedikit kecokelatan. Lalu angkat dan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Resep Masakan Lainnya

Resep Kategori Terkait