Balado Tauco Cumi Tahu

Resep Balado Tauco Cumi Tahu

Beranda Aqlan

Beranda Aqlan

5.0

(2 Rating)

Resep olahan cumi enak untuk keluarga.

Bahan Utama

1/4 kg cumi

3 buah tahu ukuran sedang, potong dadu

1 papan pete

10 buah cabe rawit

1 sdt lada bubuk

1 sdt gula pasir

1 bungkus tauco

2 gelas air

1/2 buah tomat

Bumbu halus

10 buah cabe rawit

3 buah cabe merah

5 siung bawang merah

2 siung bawang putih

Cara Membuat

Potong dadu tahu lalu goreng sebentar dan tiriskan.

Langkah 1

Potong dadu tahu lalu goreng sebentar dan tiriskan.

Potong cumi, lalu cuci bersih. Rebus cumi sampai mendidih, kemudian cuci bersih kembali.

Langkah 2

Potong cumi, lalu cuci bersih. Rebus cumi sampai mendidih, kemudian cuci bersih kembali.

Kupas pete dan potong tomat. Siapkan juga cabe rawit.

Langkah 3

Kupas pete dan potong tomat. Siapkan juga cabe rawit.

Haluskan bumbu kemudian tumis sampai harum bersama tauco.

Langkah 4

Haluskan bumbu kemudian tumis sampai harum bersama tauco.

Masukkan pete, tomat, dan cabe rawit.

Langkah 5

Masukkan pete, tomat, dan cabe rawit.

Tambahkan cumi dan air. Aduk sebentar kemudian beri gula serta lada bubuk.

Langkah 6

Tambahkan cumi dan air. Aduk sebentar kemudian beri gula serta lada bubuk.

Masukkan tahu. Aduk rata dan koreksi rasa. Biarkan masak hingga air sedikit menyusut. Sajikan selagi hangat.

Langkah 7

Masukkan tahu. Aduk rata dan koreksi rasa. Biarkan masak hingga air sedikit menyusut. Sajikan selagi hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: