Sandra Kharismayanti
5.0
(1 Rating)
Bikin camilan dengan memanfaatkan sisa roti tawar yang hampir kadaluarsa. Jadilah bolu roti tawar. Cara bikinya mudah, rasanya pun enak. Selamat menco
Advertisement
Langkah 1
Campur telur, SP, gula pasir, dan vanili dalam wadah. Mixer sampai menjadi adonan putih, mengembang, dan kental
Langkah 2
Tuang margarin yang sudah dilelehkan, aduk balik adonan menggunakan spatula hingga merata
Langkah 3
Bagi adonan menjadi dua bagian. Beri satu bagian wadah pasta cokelat atau cokelat bubuk. Aduk merata
Langkah 4
Tuang potongan rotinya ke adonan putih dan coklat
Langkah 5
Olesi loyang dengan minyak pengoles atau margarin. Tuang adonan cokelatnya, kemudian tuang adonan putihnya secara merata, lalu hentakkan loyang
Langkah 6
Didihkan air dalam panci kukusan terlebih dahulu. Kukus adonan selama 25 menit atau sampai matang. Angkat dan siap disajikan
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua