Nirastorytummy
5.0
(1 Rating)
Ide menu bekal.
Langkah 1
Kocok lepas telur, masukkan selada, bumbui dengan kaldu jamur, kemudian dadar hingga matang.
Langkah 2
Tumis bawang merah cincang hingga wangi.
Langkah 3
Masukkan kerang hijau, beri pasta tomyum, masak hingga bumbu meresap.
Langkah 4
Masukan nasi, bumbui dengan kaldu jamur, garam dan kecap manis.
Langkah 5
Masukkan daun bawang yang sudah diiris.
Langkah 6
Simpan di dalam wadah bekal, nasi goreng kerang tomyum dan dadar selada.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Belum ada diskusi
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!