cerita lucu
5.0
(1 Rating)
Masakan anak kos paling simpel ni, modal minim tapi bikin kenyang...
200 gr nasi
Telur 1 biji
2 siung bawang merah
1 siung bawang putih
Kaldu bubuk kecukupnya
Bumbu instan secukupnya
3 sdm minyak goreng
Langkah 1
Jika nasi menggumpal hancurkan dulu gumpalan nasi pakai sendok
Langkah 2
Iris bawang
Langkah 3
Panaskan minyak lalu ceplok telur terlebih dahulu
Langkah 4
Tumis bawang hingga harum
Langkah 5
Masukan nasi dan semua bumbu haduk 3menit
Langkah 6
Jika sudah bumbu meresap dan tampilan seperti ini angkat dan sajikan dengan telur
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua