Pisang Kipas Goreng Pasir

Resep Pisang Kipas Goreng Pasir

Ratna Puspita

Ratna Puspita

5.0

(1 Rating)

kriuk diluar, lembut didalam..

Bahan Utama

10 buah pisang kepok

Pelapis Basah

5 sdm tepung terigu (∆ biru)

1 sdm gula pasir

1/4 sdt pasta vanilla

1/4 sdt garam

15 sdm air dingin

Pelapis Kering

Tepung panir secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih pisang, kupas, lalu potong membentuk seperti kipas (atau potong sesuai selera).

Langkah 1

Cuci bersih pisang, kupas, lalu potong membentuk seperti kipas (atau potong sesuai selera).

Campurkan bahan pelapis basah, lalu aduk rata.

Langkah 2

Campurkan bahan pelapis basah, lalu aduk rata.

Celupkan pisang ke dalam pelapis basah.

Langkah 3

Celupkan pisang ke dalam pelapis basah.

Gulingkan ke dalam pelapis kering, lakukan hingga selesai.

Langkah 4

Gulingkan ke dalam pelapis kering, lakukan hingga selesai.

Setelah selesai, masukkan ke dalam kulkas selama minimal 30 menit agar lebih set / menempel sempurna.

Langkah 5

Setelah selesai, masukkan ke dalam kulkas selama minimal 30 menit agar lebih set / menempel sempurna.

Goreng dalam minyak panas hingga matang keemasan, angkat dan sajikan.

Langkah 6

Goreng dalam minyak panas hingga matang keemasan, angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait