Babye Mutz Bledieszy
4.0
(4 Rating)
Kreasi tahu kukus topping daging sayuran.
Piring
Piring Saji
Langkah 1
Tumis bawang merah dan bawang putih cincang halus, cabe rawit iris, dan daging ayam cincang.
Langkah 2
Siapkan tofu 1 buah dipotong menjadi 6 bagian serta wortel parut dan adonan isi yang sudah ditumis.
Langkah 3
Campurkan adonan dengan tepung maizena 2 sdm.
Langkah 4
Campurkan telur puyuh 2 biji, aduk rata.
Langkah 5
Hiasi tofu dengan adonan dan sisa adonan dibaluri di piring. Kukus sekitar 10 menit dengan api kecil. Setelah itu siap untuk disajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Belum ada diskusi
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!