Apem Panggang Gula Putih #IMYEkstraPoin

Resep Apem Panggang Gula Putih #IMYEkstraPoin

bibil_kitchen

bibil_kitchen

5.0

(1 Rating)

pancake orang jawa ya apem ini heehe... kali ini saya membuat apem tanpa tape, tanpa minyak ataupun kukus, tapi saya panggang di teflon, jadi bentuknyLihat Selengkapnya

Bahan Utama

75 gr tepung beras

25 gr tepung terigu

1/4 sdt ragi instan

125 ml air

5 sdm gula pasir

Alat & Perlengkapan

Sendok Sayur

Sendok

Advertisement

Cara Membuat

Campurkan semua tepung menjadi 1.

Langkah 1

Campurkan semua tepung menjadi 1.

Lalu tambahkan gula pasir dan ragi instan.

Langkah 2

Lalu tambahkan gula pasir dan ragi instan.

Kemudian tambahkan air sedikit demi sedikit, jika dirasa sudah cukup hentikan.

Langkah 3

Kemudian tambahkan air sedikit demi sedikit, jika dirasa sudah cukup hentikan.

Aduk hingga licin dan tidak bergerindil, kemudian diamkan 30 menit.

Langkah 4

Aduk hingga licin dan tidak bergerindil, kemudian diamkan 30 menit.

Panggang hingga matang 1 sendok sayur, hingga adonan habis. Lalu hidangkan selagi hangat.

Langkah 5

Panggang hingga matang 1 sendok sayur, hingga adonan habis. Lalu hidangkan selagi hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait