Ayam Suwir Rica-rica #KURCEPPEJUANGRESEPNUSANTARA

Resep Ayam Suwir Rica-rica #KURCEPPEJUANGRESEPNUSANTARA

Lyliput Kitchen's

Lyliput Kitchen's

5.0

(1 Rating)

Ayam suwir dengan bumbu rica-rica yang yummy.

Bahan Utama

300 gr daging ayam

1 batang serai

2 lembar daun jeruk

Garam secukupnya

Gula secukupnya

Air secukupnya

Bumbu halus

5 siung bawang merah

3 siung bawang putih

3 cabe merah

4 cabe rawit

1 ruas kunyit

1 ruas jahe

1 ruas kencur

2 butir kemiri

Cara Membuat

Bersihkan daging ayam kemudian rebus hingga matang.

Langkah 1

Bersihkan daging ayam kemudian rebus hingga matang.

Setelah ayam matang dinginkan kemudian suwir-suwir.

Langkah 2

Setelah ayam matang dinginkan kemudian suwir-suwir.

Siapkan bahan bumbu halus, haluskan bumbu kemudian tumis.

Langkah 3

Siapkan bahan bumbu halus, haluskan bumbu kemudian tumis.

Tumis bumbu dengan serai dan dan jeruk hingga matang dan harum.

Langkah 4

Tumis bumbu dengan serai dan dan jeruk hingga matang dan harum.

Masukkan ayam suwir ke dalam bumbu aduk rata.

Langkah 5

Masukkan ayam suwir ke dalam bumbu aduk rata.

Tambahkan air, gula dan garam aduk rata lalu koreksi rasa, masak hingga air surut lalu angkat dan sajikan.

Langkah 6

Tambahkan air, gula dan garam aduk rata lalu koreksi rasa, masak hingga air surut lalu angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi

Belum ada diskusi

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait