Daging Sapi Lada Hitam

Resep Daging Sapi Lada Hitam

Aisah

Aisah

5.0

(2 Rating)

Bikin lauk yang mudah untuk sarapannya anak-anak ๐Ÿ˜Š

Bahan Utama

150 gram daging has dalam, iris tipis

2 siung bawang putih

1/4 buah bawang bombay

1/4 buah paprika kuning

1/2 buah paprika hijau

1/2 buah tomat

3 sdm saus black paper

2 sdm kecap manis

1/4 sdt garam

Gula pasir secukupnya

Air secukupnya

1 sdm margarin

Lada hitam bubuk secukupnya

Cara Membuat

Lelehkan margarin tumis bawang putih hingga harum.

Langkah 1

Lelehkan margarin tumis bawang putih hingga harum.

Masukkan irisan daging sapi, aduk hingga merata.

Langkah 2

Masukkan irisan daging sapi, aduk hingga merata.

Masukkan irisan bawang bombay, aduk hingga rata.

Langkah 3

Masukkan irisan bawang bombay, aduk hingga rata.

Tambahkan sedikit air, bumbui dengan saus black paper, kecap manis, aduk rata dan masak sampai daging empuk.

Langkah 4

Tambahkan sedikit air, bumbui dengan saus black paper, kecap manis, aduk rata dan masak sampai daging empuk.

Terakhir masukkan irisan paprika, tambahkan garam, lada hitam bubuk dan gula pasir. Aduk hingga tercampur rata. Jangan lupa koreksi rasa terlebih dahulu, matikan api dan sajikan.

Langkah 5

Terakhir masukkan irisan paprika, tambahkan garam, lada hitam bubuk dan gula pasir. Aduk hingga tercampur rata. Jangan lupa koreksi rasa terlebih dahulu, matikan api dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi

Belum ada diskusi

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Resep Masakan Lainnya

Resep Kategori Terkait