Dapur Mama Hanum
4.0
(13 Rating)
Request suamiku buat hidangan lebaran. Bikin yang beda dari biasanya.
Langkah 1
Didihkan air kemudian rebus daging sapi sampai empuk. Tiriskan.
Langkah 2
Kemudian iris daging lebar dan tipis.
Langkah 3
kemudian geprek daging yang sudah diiris.
Langkah 4
Goreng daging sampai berwarna kecoklatan. Tiriskan.
Langkah 5
Panaskan 5sdm minyak goreng. Tumis bawang putih sampai harum.
Langkah 6
Kemudian masukkan cabe hijau, cabe merah dan tomat. Tumis sampai layu.
Langkah 7
Kemudian masukkan air, saos tiram, saos sambal dan kecap manis. Masak sampai mendidih.
Langkah 8
Masukkan daging dan lada hitam bubuk, aduk rata.
Langkah 9
Masak sampai kuah menyusut dan mengental. koreksi rasa. Angkat.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua