Kue Cubit

Resep Kue Cubit

Siti Ramlah

Siti Ramlah

5.0

(1 Rating)

Rencana mau bikin pancake tapi teflon saya lengket, akhirnya adonan dijadikan kue cubit dan saya pakai wajan kue cubit.

Bahan kering

120 gr tepung terigu

35 gr gula pasir

¼ sdt baking soda

½ sdt baking powder

¼ sdt garam

Bahan Cair

150 ml susu cair

25 gr margarin

1 butir telur

¼ sdt vanili bubuk

Bahan Topping

Selai blueberry secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Campur semua bahan kering ke dalam wadah, aduk rata.

Langkah 1

Campur semua bahan kering ke dalam wadah, aduk rata.

Campur semua bahan basah, aduk dengan whisk hingga rata.

Langkah 2

Campur semua bahan basah, aduk dengan whisk hingga rata.

Campur bahan basah dan bahan kering, aduk dengan whisk.

Langkah 3

Campur bahan basah dan bahan kering, aduk dengan whisk.

Aduk hingga tercampur rata.

Langkah 4

Aduk hingga tercampur rata.

Panaskan cetakan kue cubit, setelah panas tuang adonan ke dalam cetakan menggunakan sendok sayur.

Langkah 5

Panaskan cetakan kue cubit, setelah panas tuang adonan ke dalam cetakan menggunakan sendok sayur.

Setelah matang, balik kue lalu masak kembali sampai benar-benar matang.

Langkah 6

Setelah matang, balik kue lalu masak kembali sampai benar-benar matang.

Setelah matang, angkat kue dan tata di piring lalu beri selai blueberry, sajikan.

Langkah 7

Setelah matang, angkat kue dan tata di piring lalu beri selai blueberry, sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait