Sop Sosis Makaroni #JagoMasakMinggu4

Resep Sop Sosis Makaroni #JagoMasakMinggu4

Astri Anjarwati

Astri Anjarwati

4.0

(22 Rating)

Cocok buat makan siang.

Bahan Utama

1 buah kentang ukuran besar

2 buah wortel

2 buah sosis, potong-potong

3 lembar kubis

1 genggam makaroni

6 buah buncis

1 batang daun bawang, potong-potong

3 siung bawang putih, geprek

2 batang seledri, potong-potong

1,5 liter air

Secukupnya bawang goreng

1/4 sdt lada bubuk

Secukupnya garam

Secukupnya kaldu bubuk

Advertisement

Cara Membuat

Kupas dan potong-potong wortel, kentang, buncis, dan kubis kemudian cuci bersih dan sisihkan.

Langkah 1

Kupas dan potong-potong wortel, kentang, buncis, dan kubis kemudian cuci bersih dan sisihkan.

Didihkan air, setelah mendidih masukkan kentang, wortel, dan buncis. Rebus hingga setengah matang.

Langkah 2

Didihkan air, setelah mendidih masukkan kentang, wortel, dan buncis. Rebus hingga setengah matang.

Tumis bawang putih dan daun bawang hingga harum dan matang.

Langkah 3

Tumis bawang putih dan daun bawang hingga harum dan matang.

Selanjutnya masukkan sosis, makaroni, kubis, dan bumbu yang telah ditumis. Bumbui dengan garam, lada bubuk, dan kaldu bubuk. Masak hingga matang dan jangan lupa tes rasa.

Langkah 4

Selanjutnya masukkan sosis, makaroni, kubis, dan bumbu yang telah ditumis. Bumbui dengan garam, lada bubuk, dan kaldu bubuk. Masak hingga matang dan jangan lupa tes rasa.

Sesaat sebelum di angkat masukkan bawang goreng dan seledri, aduk-aduk sebentar dan angkat.

Langkah 5

Sesaat sebelum di angkat masukkan bawang goreng dan seledri, aduk-aduk sebentar dan angkat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait