Tumis Brokoli

Resep Tumis Brokoli

daini

daini

4.0

(5 Rating)

Resep harian keluarga.

Bahan Utama

1 buah brokoli, potong sesuai selera

10 buah bakso ayam, iris tipis

1 siung bawang bombai, iris memanjang

4 siung bawang putih

1 sdt garam

1 sdt kaldu bubuk

1/2 sdt lada bubuk

1 sdm saos tiram

1 sdm tepung maizena

Advertisement

Cara Membuat

Tumis bawang bombay dan bawang putih sampai matang.

Langkah 1

Tumis bawang bombay dan bawang putih sampai matang.

Masukkan bakso dan campur rata.

Langkah 2

Masukkan bakso dan campur rata.

Masukkan brokoli. Tambahkan sedikit air, garam, lada bubuk, kaldu bubuk, dan saos,tiram. Aduk rata. Masak sampai brokoli matang.

Langkah 3

Masukkan brokoli. Tambahkan sedikit air, garam, lada bubuk, kaldu bubuk, dan saos,tiram. Aduk rata. Masak sampai brokoli matang.

Masukkan larutan tepung maizena dan masak sampai kuah mengental.

Langkah 4

Masukkan larutan tepung maizena dan masak sampai kuah mengental.

Tumis brokoli siap disajikan.

Langkah 5

Tumis brokoli siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Kris

Kris

Tumis Brokoli

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak Banget

aku tambahin susu sesuai selera.. mantul…

Sumber Resep

Tumis Brokoli

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait