Mei
5.0
(1 Rating)
Cek isi kulkas dan nemu timun dua buah. Kebetulan belum sempat order sayur, jadinya masak timun telur aja untuk sayur hari ini😉
Langkah 1
Cuci timun dan bawang lalu iris sesuai selera
Langkah 2
Orek telur ayam.
Langkah 3
Tumis bawang dan cabai hingga harum lalu tambahkan sedikit air, aku sekitar 150 ml.
Langkah 4
Masukkan timun segar. Tambahkan garam, gula, penyedap dan lada bubuk.
Langkah 5
Tambahkan telur dan aduk merata dengan timun. Koreksi rasa. Biarkan ada sedikit kuah agar lebih segar.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Belum ada diskusi
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!