Gulai Tambunsu Jo Kantang

Resep Gulai Tambunsu Jo Kantang

Whenie Beckham

Whenie Beckham

5.0

(1 Rating)

Masakan khas Minang yang populer di kalangan pecinta nasi Padang. Membuatnya sedikit rumit. Tapi setimpal sama rasanya yang enak dan bikin boros nasi.Lihat Selengkapnya

Bahan Utama

250 gram usus sapi

4 butir telur

4 potong tahu putih

2 batang daun bawang

2 tangkai seledri

1 sdt light mild curry

Bahan Pelengkap

Secukupnya kaldu bubuk

½ sdt merica bubuk

Secukupnya minyak goreng

4 bh kentang

Secukupnya kaldu bubuk

Secukupnya minyak goreng

Bumbu Halus Tumisan Bahan Isian:

5 siung bawang merah

4 siung bawang putih

Bumbu Halus Untuk Kuah:

6 siung bawang merah

5 siung bawang putih

10 bh rawit merah

10 bh cabe keriting

1 ruas jari jahe

2 ruas jari lengkoas

1 ruas jari kunyit

1 sdm ketumbar

Bahan Pelengkap

700 ml air

130 ml santan instan

2 sdm bubuk kari minang

Rempah-Rempah:

1 lembar daun kunyit

2 lembar daun salam

2 lembar daun jeruk

1 batang serai

Advertisement

Cara Membuat

Tumis bumbu halus untuk bahan isian, tambahkan light mild curry, tumis hingga wangi dan berubah warna. Bumbui dengan garam dan merica, terakhir masukkan duan bawang dan seledri tumis hingga layu. Kemudian matikan api.

Langkah 1

Tumis bumbu halus untuk bahan isian, tambahkan light mild curry, tumis hingga wangi dan berubah warna. Bumbui dengan garam dan merica, terakhir masukkan duan bawang dan seledri tumis hingga layu. Kemudian matikan api.

Blender bahan tumisan tadi dengan tahu dan telur. Cicipi rasanya. Jika terasa kurang asin bisa tambahkan garam/kaldu bubuk.

Langkah 2

Blender bahan tumisan tadi dengan tahu dan telur. Cicipi rasanya. Jika terasa kurang asin bisa tambahkan garam/kaldu bubuk.

Isi usus sapi yang sudah di bersihkan dengan bahan isian, ikat kedua bagian ujung nya dengan tali kasur atau karet. Kemudian rebus.

Langkah 3

Isi usus sapi yang sudah di bersihkan dengan bahan isian, ikat kedua bagian ujung nya dengan tali kasur atau karet. Kemudian rebus.

Rebus usus hingga mengembang dan matang selama 15-20 menit. Lalu tiriskan. Biarkan dingin kemudian potong-potong.

Langkah 4

Rebus usus hingga mengembang dan matang selama 15-20 menit. Lalu tiriskan. Biarkan dingin kemudian potong-potong.

Tumis bumbu halus untuk kuah dengan bubuk kari, dan rempah-rempah. Tumis hingga  wangi dan bumbu agak kering.

Langkah 5

Tumis bumbu halus untuk kuah dengan bubuk kari, dan rempah-rempah. Tumis hingga wangi dan bumbu agak kering.

Masukkan air biarkan mendidih.

Langkah 6

Masukkan air biarkan mendidih.

Setelah itu masukkan kentang. Rebus hingga kentang ¾ empuk.

Langkah 7

Setelah itu masukkan kentang. Rebus hingga kentang ¾ empuk.

Setelah itu masuklan santan, kaldu bubuk, serta garam. Aduk rata

Langkah 8

Setelah itu masuklan santan, kaldu bubuk, serta garam. Aduk rata

Masukkan usus isi yang sudah di potong-potong.

Langkah 9

Masukkan usus isi yang sudah di potong-potong.

Masak kembali hingga bumbu meresap dan kuah mengental. Koreksi rasa. Kemudian matikan api. Setelah itu sajikan diatas piring saji.

Langkah 10

Masak kembali hingga bumbu meresap dan kuah mengental. Koreksi rasa. Kemudian matikan api. Setelah itu sajikan diatas piring saji.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait