Wennita Utami
5.0
(2 Rating)
Pindang identik dengan rasa pedas, asem, dan segar. Biasanya pindang dibuat dengan campuran ikan. Tapi telur ikan dijadikan pindang juga sangat enak.
Langkah 1
Tumis bumbu halus hingga wangi.
Langkah 2
Tambahkan air, aduk rata.
Langkah 3
Lalu masukan asam kandis, aduk.
Langkah 4
Tambahkan cabe rawit dan tomat, masak hingga mendidih lalu tambahkan kaldu jamur dan garam, cek rasa.
Langkah 5
Lalu masukan telur ikan, aduk rata.
Langkah 6
Jika telur ikan udah mulai empuk, masukan belimbing wuluh yang sudah dipotong-potong.
Langkah 7
Masak hingga belimbing wuluh agak layu lalu matikan api.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua