Rara Debtasari
4.0
(26 Rating)
Carbonara yang creamy dan yummy.
Langkah 1
Didihkan secukupnya air, beri 1 sdm minyak. Rebus spaghetti hingga aldente.
Langkah 2
Panaskan margarin, tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum.
Langkah 3
Masukkan sosis, tumis hingga hingga matang. Masukkan terigu, aduk cepat.
Langkah 4
Tambahkan susu dan juga keju. Tambahkan garam, oregano, dan merica bubuk. Masak hingga keju larut dan mengental. koreksi rasa.
Langkah 5
Masukkan spaghetti, aduk rata. Siap disajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi (4)
Lihat Semua
Terry Santosa
5 tahun yang lalu
Nyammmm... Makasi untuk resep ny...
Nadiva Aura
5 tahun yang lalu
Terigunya langsung gitu ya? Atau dilarutin dulu?
Terry Santosa
5 tahun yang lalu
@nadiva-aura kalau sy dilarutin dl...
Rara Debtasari
Pemilik Resep
5 tahun yang lalu
@nadiva-aura maaf ini komentar untuk resep apa ya? Karena saya tidak dapat notif judul resepnya..
Arida Yasmin
5 tahun yang lalu
itu pake susu apa kak
Rara Debtasari
Pemilik Resep
5 tahun yang lalu
@arida-yasmin saya biasa pakai uht merk griendfield
Rara Debtasari
Pemilik Resep
5 tahun yang lalu
@arida-yasmin ini pakai susu cair.. merk bebas..
Lihat 2 Balasan Lainnya
dea
5 tahun yang lalu
thank youu! br aja praktek, praktis dan enak :)
Rara Debtasari
Pemilik Resep
5 tahun yang lalu
@dea-18 thank you