Ayam Jamur Saus Tiram

Resep Ayam Jamur Saus Tiram

Kurnia

Kurnia

5.0

(1 Rating)

Menu simple tapi cepet habis saking semua suka😍

Bahan Utama

100 gr jamur campignon

100gr ayam fillet

1/2 siung bawang bombay

2 siung bawang putih

3 btg daun kucai

1 sdm saus tiram

Secukupnya garam, kaldu bubuk, merica dan gula

75ml air

Cara Membuat

Bersihkan jamur, bagi 4, cincang kasar bawang putih, iris bombay dan kucai. Ayam fillet iris tipis. Sisihkan

Langkah 1

Bersihkan jamur, bagi 4, cincang kasar bawang putih, iris bombay dan kucai. Ayam fillet iris tipis. Sisihkan

Panaskan margarin,Tumis bawang putih sampai harum

Langkah 2

Panaskan margarin,Tumis bawang putih sampai harum

Masukan bombay (sebagian dulu) dan ayam. Masak hingga ayam berubah warna

Langkah 3

Masukan bombay (sebagian dulu) dan ayam. Masak hingga ayam berubah warna

Setelah ayam berubah warna, masukan jamur

Langkah 4

Setelah ayam berubah warna, masukan jamur

Beri air, dan bumbu lain. Masak  hingga air menyusut

Langkah 5

Beri air, dan bumbu lain. Masak hingga air menyusut

Setelah air menyusut, tambahkan sisa bawang bombay dan daun kucai. Aduk rata sampai bombay dan kucai layu

Langkah 6

Setelah air menyusut, tambahkan sisa bawang bombay dan daun kucai. Aduk rata sampai bombay dan kucai layu

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait