Resep Beef and Potato Samosa

Chef Hana

Chef Hana

4.0

(54 Rating)

Bahan Utama

6 lbr kulit spring roll, dibagi menjadi 2 bagian

1 butir telur

Minyak untuk menggoreng

Bahan Isian

2 sdm margarin

1 buah bombai

1 cm jahe, cincang halus

2 siung bawang putih

½ tsp bubuk paprika

1 buah kentang berukuran sedang, potong dadu kecil

200 gr daging cincang

1 buah wortel, potong dadu kecil

2 sdt garam masala

3 tangkai daun ketumbar, cincang halus

50 ml air kaldu

2 sdt air jeruk lemon

Garam

Gula

Lada

Cara Membuat

Panaskan margarin, tumis bawang bombay, bawang putih, jahe hingga layu dan harum.

Langkah 1

Panaskan margarin, tumis bawang bombay, bawang putih, jahe hingga layu dan harum.

Tambahkan daging, bubuk paprika, garam masala, garam, gula, lada. Masak hingga matang.

Langkah 2

Tambahkan daging, bubuk paprika, garam masala, garam, gula, lada. Masak hingga matang.

Masukkan kentang dan wortel, tambahkan air kaldu. Masak hingga matang dan air berkurang. Tambahkan daun ketumbar dan air jeruk lemon, aduk rata dan koreksi rasa.

Langkah 3

Masukkan kentang dan wortel, tambahkan air kaldu. Masak hingga matang dan air berkurang. Tambahkan daun ketumbar dan air jeruk lemon, aduk rata dan koreksi rasa.

Letakkan bahan isian ke dalam kulit spring roll, bentuk menjadi segitiga dan rekatkan dengan telur.

Langkah 4

Letakkan bahan isian ke dalam kulit spring roll, bentuk menjadi segitiga dan rekatkan dengan telur.

Panaskan minyak, goreng samosa hingga kuning kecoklatan. Beef and Potato samosa siap disajikan.

Langkah 5

Panaskan minyak, goreng samosa hingga kuning kecoklatan. Beef and Potato samosa siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: