Siti Qisma Fauziyah
5.0
(1 Rating)
Resep minuman segar, cuma perlu 2 bahan utama aja!
150-200 ml air kelapa
1 buah jeruk nipis
Es batu secukupnya
Langkah 1
Langkah pertama, siapkan satu buah jeruk nipis. Belah menjadi 2 bagian.
Langkah 2
Langkah kedua, siapkan gelas, lalu peras jeruk nipis hingga airnya keluar.
Langkah 3
Langkah ketiga, tambahkan es batu secukupnya atau sesuai selera.
Langkah 4
Langkah keempat, tambahkan irisan buah jeruk nipis.
Langkah 5
Langkah terakhir, tambahkan air kelapa hingga gelas penuh. Aduk sebelum diminum. Jika ingin lebih manis, bisa ditambahkan dengan gula atau madu ya. Selamat mencoba! 😊
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Belum ada diskusi
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!