Pisang Goreng Pasir #JagoMasakMinggu3Periode3

Resep Pisang Goreng Pasir #JagoMasakMinggu3Periode3

dapurtehnia

dapurtehnia

5.0

(20 Rating)

Krenyes krenyes, si kecil pasti suka.

Bahan Utama

7 bh pisang nangka

10 sdm munjung tepung terigu

1 sdm gula pasir

¼ sdt vanili bubuk

sejumput garam

secukupnya air

secukupnya minyak goreng

secukupnya tepung panir

Cara Membuat

Kupas & belah pisang menjadi 4 bagian.

Langkah 1

Kupas & belah pisang menjadi 4 bagian.

Campur rata terigu,gula,garam & vanili,beri air sedikit demi sedikit sampai didapat adonan yang kental.

Langkah 2

Campur rata terigu,gula,garam & vanili,beri air sedikit demi sedikit sampai didapat adonan yang kental.

Masukkan potongan pisang ke dlm adonan,aduk rata.

Langkah 3

Masukkan potongan pisang ke dlm adonan,aduk rata.

Lalu angkat satu per satu,baluri dengan tepung panir,masukkan kulkas minimal 15 menit agar panir tdk rontok.

Langkah 4

Lalu angkat satu per satu,baluri dengan tepung panir,masukkan kulkas minimal 15 menit agar panir tdk rontok.

Goreng sampai matang.

Langkah 5

Goreng sampai matang.

Angkat & tiriskan minyaknya.

Langkah 6

Angkat & tiriskan minyaknya.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi (3)

Lihat Semua

Wina Kartika

Wina Kartika

4 tahun yang lalu

Gorengan terussss

nareswari

nareswari

4 tahun yang lalu

Manis kriu..enakk

Mama Alfa

Mama Alfa

5 tahun yang lalu

Mantul

Resep Kategori Terkait