andrenia giawati
4.0
(15 Rating)
Menu yang selalu ada di setiap lebaran.
1 papan pete, buang kulitnya
Bumbu halus :
Langkah 1
Rebus hati dengan daun jeruk hingga matang, angkat dan tiriskan.
Langkah 2
Goreng kentang hingga matang, angkat dan tiriskan.
Langkah 3
Tumis bumbu halus dengan rempah lainnya hingga harum, tambahkan garam dan gula merah masak hingga matang dan berminyak.
Langkah 4
Masukkan kentang, dan irisan ati ampela, aduk rata.
Langkah 5
Masukkan pete dan masak hingga semua bumbu menyerap.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi (2)
Lihat Semua
Agie Rianda
5 tahun yang lalu
Mantul 😋
Reza Addrian Putra
5 tahun yang lalu
Sedap sekali sambal petenya.