Ria Tri Windarti
4.0
(4 Rating)
Enak buat dicemil, segar banget cobain deh!
1 liter air
Bumbu rebusan:
2 cm temu kunci, geprek
Secukupnya air
Langkah 1
Rebus air sampai mendidih kemudian masukkan bumbu rebusan.
Langkah 2
Masukkan gula, garam, dan kaldu sapi bubuk. Aduk rata, koreksi rasa.
Langkah 3
Masukkan kerang. Masak selama kurang lebih 15 menit kemudian angkat.
Langkah 4
Goreng bawang putih, cabai merah besar, dan cabai merah kecil sampai layu. Angkat.
Langkah 5
Haluskan cabai, bawang, gula aren, kacang tanah goreng, dan garam.
Langkah 6
Tambahkan air hangat, aduk rata. Koreksi rasa, bisa tambahkan gula pasir jika kurang manis.
Langkah 7
Tambahkan perasan air jeruk limau, aduk rata. Sajikan untuk cocolan kerang rebus.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi (1)
Lihat Semua
Nila Iswahyudi
5 tahun yang lalu
icip dooong
Nila Iswahyudi
5 tahun yang lalu
@nila-iswahyudi Nila SuliMin 🤣
Ria Tri Windarti
Pemilik Resep
5 tahun yang lalu
@nila-iswahyudi ini Nila apa MIMIN! 🤣🤣