Buncis Cabe Garam

Resep Buncis Cabe Garam

Lina Dwi S

Lina Dwi S

5.0

(1 Rating)

Enak sekali dan simple buatnya.

Bahan Utama

20 buah buncis, potong kecil

300 ml air untuk merebus

1/4 sdt garam

1/2 sdt kaldu bubuk

1/4 sdt lads bubuk

2 buah cabe keriting

3 siung bawang putih

1/4 buah bawang bombay

1 sdt minyak wijen

5 buah cabe rawit

1/2 buah cabe merah besar, buang bijinya

1,5 sdm minyak sayur

Bahan Tepung Basah

3 sdm tepung bumbu krispi

2 sdm tepung terigu

1 sdm tepung beras

1 sdm tepung tapioka

Garam

1/2 sdt kaldu bubuk

Secukupnya air es

Cara Membuat

Rajang kecil bawang putih, bawang bombay, cabe rawit, cabe keriting, cabe merah besar.

Langkah 1

Rajang kecil bawang putih, bawang bombay, cabe rawit, cabe keriting, cabe merah besar.

Didihkan air rebus buncis 30 - 60 detik saja, tiriskan rendam di air es.

Langkah 2

Didihkan air rebus buncis 30 - 60 detik saja, tiriskan rendam di air es.

Campur bahan adonan tepung, hingga membentuk adonan sedikit encer.

Langkah 3

Campur bahan adonan tepung, hingga membentuk adonan sedikit encer.

Masukan buncis, aduk.

Langkah 4

Masukan buncis, aduk.

Goreng hingga golden brown.

Langkah 5

Goreng hingga golden brown.

Tumis bawang putih, bawang bombay, cabe rawit, cabe keriting, cabe merah besar hingga harum. lalu tambahkan minyak wijen.

Langkah 6

Tumis bawang putih, bawang bombay, cabe rawit, cabe keriting, cabe merah besar hingga harum. lalu tambahkan minyak wijen.

Masukan buncis, beri kaldu bubuk, lada dan garam. Aduk rata (jika kurang asin bisa tambahkan garam).

Langkah 7

Masukan buncis, beri kaldu bubuk, lada dan garam. Aduk rata (jika kurang asin bisa tambahkan garam).

Setelah matang, hidangan siap disajikan dan disantap.

Langkah 8

Setelah matang, hidangan siap disajikan dan disantap.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: