Es Cincau Hijau

Resep Es Cincau Hijau

Hayati MS

Hayati MS

5.0

(1 Rating)

Penyejuk di kala haus.. Banyak manfaatnya untuk tubuh..

Bahan Utama

5 lembar daun cincau

200 ml air

Secukupnya es batu

Kuah Santan

65 ml santan instan

150 ml air

1 lembar daun pandan

Sejumput garam

Kuah Gula

100 gram gula pasir

50 ml air

Cara Membuat

Remas daun cincau sambil diguyur air. Lalu saring air hasil remasan daun cincau. Diamkan di dalam wadah selama 1 jam. Kerok cincau setelah memadat.

Langkah 1

Remas daun cincau sambil diguyur air. Lalu saring air hasil remasan daun cincau. Diamkan di dalam wadah selama 1 jam. Kerok cincau setelah memadat.

Sambil menunggu cincau. Campur santan instan, garam dan air. Beri daun pandan lalu masak hingga mendidih. Sisihkan.

Langkah 2

Sambil menunggu cincau. Campur santan instan, garam dan air. Beri daun pandan lalu masak hingga mendidih. Sisihkan.

Larutkan gula dan air. Masak hingga gula kental. Sisihkan.

Langkah 3

Larutkan gula dan air. Masak hingga gula kental. Sisihkan.

Blender es batu dan santan.

Langkah 4

Blender es batu dan santan.

Tuang kuah gula di dalam gelas. Tambahkan cincau lalu guyur dengan santan yang sudah diblender dengan es batu. Sajikan.

Langkah 5

Tuang kuah gula di dalam gelas. Tambahkan cincau lalu guyur dengan santan yang sudah diblender dengan es batu. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait